Dendi : Pesawaran Resmi Miliki Sistem Informasi Corona

- Jurnalis

Sabtu, 28 Maret 2020 - 05:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PESAWARAN(SB) – Pemerintah kabupaten pesawaran telah memiliki sarana informasi Pencegahan dan Penanganan Terpadu Penyebaran Covid-19, hal ini disampaikan Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona disela aktivitasnya, sabtu (28/03/2020).

Dendi Mengatakan,Alhamdullillah Pemkab Pesawaran per tanggal 28 Maret 2020 , telah memiliki sarana informasi dengan nama : SICORAN “Sistem Informasi Corona Pesawaran” Semoga dapat bermanfaat untuk Masyarakat Lampung Khususnya Masyarakat Pesawaran.

Baca Juga :  Pada Tahun 2024, Tubaba Akan Fokus Penguatan SDM dan Ekonomi

Dendi menyebutkan, di Provinsi Lampung Pemkab Pesawaran satu satunya yang telah memiliki aplikasi yang terconecting Langsung dengan Gugus Tugas Pusat Pencegahan dan Penanganan terpadu Penyebaran Covid -19.

“di Lampung Pemkab pesawaran satu-satunya yang memiliki aplikasi terconecting langsung dengan gugus tugas pusat”terangnya.

Dendi berharap, dengan adanya aplikasi ini dapat menjadi sarana informasi tentang Virus Corona baik Perkembangan Kasus dan juga sebagai langkah deteksi dini Pencegahan dan Penanganan Covid-19 karena didalamnya ada Informasi dan Kontak Person Faskes Mulai dari tingkat desa hingga Pusat.

Baca Juga :  Bupati Dendi Pantau Arus Mudik Lebaran di Beberapa Ruas Jalan Tol

“Kepada masyarakat Lampung Khususnya pesawaran untuk dapat mengetahui informasi resmi terkait perkembangan Covid-19 dapat membuka link http://sicoran.pesawarankab.go.id “pungkasnya. (Suprihadi)

Berita Terkait

Plt. Kadis Pendidikan Tuba Buka Pembekalan Guru ABK dan Edukasi P4GN
Andika Ketua LSM Fortuba Datangi Kantor Kejari Tanyakan Laporan Dugaan Tipikor di SPBU BUMD Tuba
Calon Pekerja Migran Malaysia Dapat Pembekalan Sawit di Lampung Selatan
Ebim Muannas, Lifter 11 Tahun asal Pesawaran, Raih Perunggu di Kejuaraan Pelajar DKI Jakarta
Ketua LSM Trinusa Pesawaran Crosscheck Rehab Jembatan Senilai Rp788 Juta di Way Khilau
Kebanggaan MIN 1 Pesawaran, Arak-Arakan Meriah Sambut Kedatangan Muazzam Zaidan Firmansyah
Orator JARUM Laporkan Anggota POLPP Ke Polres Tuba Terkait Dugaan Penganiayaan saat gelar aksi Damai DiKantor Bupati Pekan Lalu
Wakil Bupati Tubaba Tekankan Pentingnya Pendidikan Karakter dalam Program Forkopimda Masuk Sekolah
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 18:50 WIB

Plt. Kadis Pendidikan Tuba Buka Pembekalan Guru ABK dan Edukasi P4GN

Rabu, 19 November 2025 - 16:45 WIB

Andika Ketua LSM Fortuba Datangi Kantor Kejari Tanyakan Laporan Dugaan Tipikor di SPBU BUMD Tuba

Rabu, 19 November 2025 - 14:04 WIB

Calon Pekerja Migran Malaysia Dapat Pembekalan Sawit di Lampung Selatan

Selasa, 18 November 2025 - 18:33 WIB

Ebim Muannas, Lifter 11 Tahun asal Pesawaran, Raih Perunggu di Kejuaraan Pelajar DKI Jakarta

Selasa, 18 November 2025 - 05:40 WIB

Kebanggaan MIN 1 Pesawaran, Arak-Arakan Meriah Sambut Kedatangan Muazzam Zaidan Firmansyah

Berita Terbaru