Chusnunia Chalim Lantik Pengurus Majelis Pembimbing Dan Pimpinan Saka Kencana Masa Bakti 2020–2025

- Jurnalis

Jumat, 25 Maret 2022 - 16:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDARLAMPUNG(SB) – Ketua Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Lampung, Chusnunia Chalim melantik pengurus Majelis Pembimbing dan Pimpinan Satuan Karya Pramuka Kencana (Saka Kencana) Tingkat Daerah Lampung masa bakti 2020 – 2025 di Hotel Novotel, Bandar Lampung, Jum’at (25/03/2022).

Pelantikan ini berdasarkan Surat Keputusan Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Lampung Nomor 094 Tahun 2021 tentang Susunan Pengurus Majelis Pembimbing dan Pimpinan Satuan Karya Pramuka Kencana Tingkat Daerah Lampung masa bakti 2020 – 2025.

Baca Juga :  Gubernur Arinal Djunaidi Dorong Penggunaan Produk Dalam Negeri

Adapun susunan Pengurus Majelis Pembimbing Satuan Karya Pramuka (Mabisaka) Kencana Tingkat Daerah Lampung masa bakti 2020 – 2025 yang dilantik, yaitu Ketua Rudy Budiman (Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Lampung), dan Sekretaris Ni Gusti Putu Meiridha (Sekretaris Perwakilan BKKBN Provinsi Lampung).

Kemudian, Susunan Pengurus Pimpinan Satuan Karya Pramuka (Pinsaka) Kencana Tingkat Daerah Lampung masa bakti 2020 – 2025, yaitu Ketua Hermina; Sekretaris Absari Melati Prameswari, dan Bendahara Ayu Alvica Reneo.

“Atas nama pribadi dan segenap Pengurus Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Lampung mengucapkan selamat mengemban amanah dan terimakasih atas kesediaan menjadi Pengurus Majelis Pembimbing dan Pimpinan Saka Kencana, khususnya kepada Kepala Kantor Perwakilan BKKBN Provinsi Lampung yang telah bersedia bersama-sama membina kader penerus masa depan bangsa melalui Gerakan Pramuka,” ujar Chusnunia.

Baca Juga :  Peringati HUT Koperasi ke-73, Agus Nompitu: Pelaku Usaha Harus Kreatif dan Produktif

Chusnunia menitipkan seluruh kader Saka Kencana untuk aktif dan berperan dalam kegiatan di seluruh Provinsi Lampung, terutama menyokong gerakan pramuka. (*)

Berita Terkait

PP Yayasan Padepokan Walisongo Tirto Mahoning Suci, Sukses laksanakan HSN
Gubernur Lampung Lantik Pejabat Administrator, Pengawas, dan Fungsional: Integritas Jadi Kunci Utama
Rapat Koordinasi Antikorupsi 2025, Gubernur Mirza Dorong Pemerintahan Lampung yang Transparan dan Akuntabel
Pemprov Lampung Dorong Enam Raperda Baru, Dari Pertanian hingga Pengelolaan Satu Data
Kafilah Lampung Siap Harumkan Daerah di Ajang STQH Nasional 2025
Pemprov Lampung Dukung Swasembada Pangan 2025, Petani Lampung Mulai Migrasi ke Jagung
Pemprov Lampung Mantapkan Persiapan Evaluasi SAKIP 2025
Pemprov Lampung Usulkan Tiga Raperda Baru, Termasuk Perubahan Status BUMD
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 22 Oktober 2025 - 11:17 WIB

PP Yayasan Padepokan Walisongo Tirto Mahoning Suci, Sukses laksanakan HSN

Jumat, 10 Oktober 2025 - 12:01 WIB

Gubernur Lampung Lantik Pejabat Administrator, Pengawas, dan Fungsional: Integritas Jadi Kunci Utama

Jumat, 10 Oktober 2025 - 12:01 WIB

Rapat Koordinasi Antikorupsi 2025, Gubernur Mirza Dorong Pemerintahan Lampung yang Transparan dan Akuntabel

Kamis, 9 Oktober 2025 - 11:59 WIB

Pemprov Lampung Dorong Enam Raperda Baru, Dari Pertanian hingga Pengelolaan Satu Data

Rabu, 8 Oktober 2025 - 11:59 WIB

Kafilah Lampung Siap Harumkan Daerah di Ajang STQH Nasional 2025

Berita Terbaru

Daerah

Menandai Era Baru, KONI Pesawaran Dilantik Awal November

Rabu, 22 Okt 2025 - 18:26 WIB