Beberapa Daerah Dipesawaran Terdampak Banjir, Warga Diharapakan Siaga

- Jurnalis

Rabu, 22 Januari 2020 - 23:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PESAWARAN(SB) – Pesawaran siaga banjir, Tepat Pukul 02.00 dini hari akibat intensitas hujan yang lebat beberapa daerah dikabupaten pesawaran terdampak banjir diantaranya Desa Bagelen, Desa Karanganyar Kecamatan Gedung Tataan dan Desa Baturaja Kecamatan Way Lima terdampak banjir dengan ketinggian yang berpariasi

Hal ini diungkapkan oleh Nofri Warga Desa Bagelen yang mengungkapkan bahwa air sudah sampai ke Balai Desa, Kamis (23/01/2020).

“Kami sejak semalam sudah siaga, khawatir air masuk kedalam rumah,” ungkapnya.

Hal senada juga disampaikan oleh Nurul, Warga Desa Baturaja yang mengatakan bahwa Desa Baturaja kembali banjir.

“Kami harapkan agar warga siaga, karena banjir kembali melanda Desa kami,” ucapnya.

Bantuan perahu karet dan beberapa personil dari Tim Gabungan Basarnas Kabupaten Pesawaran telah diturunkan kelokasi guna persiapan evakuasi.

Atas kejadian tersebut tidak ada korban jiwa namun kerusakan alat rumah tangga saja yang di alami oleh warga yang terkena banjir. (Suprihadi)

Berita Terkait

Masyarakat Adat Way Lima Mendesak Evaluasi HGU dan Pengembalian Lahan yang Disewa sejak Zaman Belanda
Kiprah Olahraga MA Mathla’ul Anwar Kedondong Bersinar, Wakili Pesawaran ke Provinsi Usai Jadi Juara Liga Futsal Pelajar
Silaturahmi Penuh Makna, Gubernur Lampung Sapa Sahabat Lama di Karang Taruna, Kenang Kebersamaan dan Kekeluargaan
Lampung Persinggahan Terakhir Bhayangkara, Suporter Mengaku Puas
Sopiyanto Beri Sambutan Pada Pembukaaan Musrenbang Kecamatan Menggala
KONI Pesawaran Gelar Rakerkab 2026, Fokus Siapkan Atlet Hadapi Porprov X Lampung
Kerja Sama PT Lampung Selatan Maju dengan Perusahaan Muda Dinilai Kehilangan Arah
Polres Lampung Selatan Gelar Pemeriksaan Kesehatan Ketat Bagi Pengelola Program Makan Bergizi Gratis

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 05:59 WIB

Masyarakat Adat Way Lima Mendesak Evaluasi HGU dan Pengembalian Lahan yang Disewa sejak Zaman Belanda

Senin, 26 Januari 2026 - 00:40 WIB

Kiprah Olahraga MA Mathla’ul Anwar Kedondong Bersinar, Wakili Pesawaran ke Provinsi Usai Jadi Juara Liga Futsal Pelajar

Senin, 26 Januari 2026 - 00:29 WIB

Silaturahmi Penuh Makna, Gubernur Lampung Sapa Sahabat Lama di Karang Taruna, Kenang Kebersamaan dan Kekeluargaan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:37 WIB

Lampung Persinggahan Terakhir Bhayangkara, Suporter Mengaku Puas

Sabtu, 24 Januari 2026 - 10:44 WIB

Sopiyanto Beri Sambutan Pada Pembukaaan Musrenbang Kecamatan Menggala

Berita Terbaru