Banjir Terparah Sepanjang Sejarah, Sapma PP Lampung: Kalau Tak Mampu Atasi Banjir, Bunda Mundur Saja!

- Jurnalis

Senin, 26 Februari 2024 - 21:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDARLAMPUNGSB) – Ketua Satuan Pelajar dan Mahasiswa (Sapma) Pemuda Pancasila (PP) Provinsi Lampung Lazuardi Geovani, meminta Pemerintah Kota (Pemkot) Bandar Lampung tegas dalam penanganan Banjir di Kota Bandar Lampung.

“Pemkot Bandarlampung dalam hal ini telah Gagal melakukan upaya Minimalisir Banjir di Kota Bandar Lampung, karena Kejadian Banjir ini adalah Kejadian Banjir Terparah dari Kejadian kejadian Banjir Sebelumnya,”kata Geo Senin, (26/2/2024).

Geo menyampaikan, Ini semua terjadi karena Dampak dari Serampangan Tata Ruang yang mengedepankan Investasi tanpa memperhatikan Aspek aspek lingkungan Hidup.

“Walikota Eva telah Abai dan Lalai terhadap Janji Kerja serta Program yang di sampaikan nya terkait Masalah Banjir,” ujar Geovani.

Kemudian Aktivis ulung yang akrab disapa Geo juga menyampaikan “Pemkot perlu mengambil langkah yang lebih besar untuk mencegah terulangnya kejadian serupa jika terjadi hujan yang melanda Bandarlampung.

“Apabila Walikota tidak sanggup Maka kami menyarankan Beliau untuk Segera mundur sebagai Walikota Bandar Lampung, Karna Banjir ini sangat berdampak dan Menyakitkan Hati Masyarakat serta Merugikan Masyarakat secara aspek Ekonomi,” pungkasnya. (Re/SB)

Berita Terkait

KONI Pesawaran Gelar Rakerkab 2026, Fokus Siapkan Atlet Hadapi Porprov X Lampung
Kerja Sama PT Lampung Selatan Maju dengan Perusahaan Muda Dinilai Kehilangan Arah
Polres Lampung Selatan Gelar Pemeriksaan Kesehatan Ketat Bagi Pengelola Program Makan Bergizi Gratis
Dari Renovasi Fisik hingga Pelayanan Humanis, Warisan Positif Kapolsek Lama untuk Pimpinan Baru Polsek Kedondong
Tergerak Niat Mengabdi, Fauzan Hilal Maju sebagai Calon PAW Kades Sindang Garut
Jerit Hati Warga Kurungan Nyawa, Mohon BPJS Gratis dan Bantuan Sosial Demi Istri Penderita Kanker
Penguatan Ekonomi Masyarakat Pesisir, Wabup Pesawaran Hadiri Ground Breaking Pembangunan Kampung Nelayan di Desa Durian
Kang Ayi: Puisi Edwin Apriadi Abadikan Inovasi dan Makna Pelantikan Bupati REP

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:42 WIB

KONI Pesawaran Gelar Rakerkab 2026, Fokus Siapkan Atlet Hadapi Porprov X Lampung

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:48 WIB

Kerja Sama PT Lampung Selatan Maju dengan Perusahaan Muda Dinilai Kehilangan Arah

Minggu, 18 Januari 2026 - 20:57 WIB

Polres Lampung Selatan Gelar Pemeriksaan Kesehatan Ketat Bagi Pengelola Program Makan Bergizi Gratis

Sabtu, 17 Januari 2026 - 19:55 WIB

Dari Renovasi Fisik hingga Pelayanan Humanis, Warisan Positif Kapolsek Lama untuk Pimpinan Baru Polsek Kedondong

Jumat, 16 Januari 2026 - 16:01 WIB

Tergerak Niat Mengabdi, Fauzan Hilal Maju sebagai Calon PAW Kades Sindang Garut

Berita Terbaru