Bang Daus, Sosok Marinir Yang Gemar Berbagi

- Jurnalis

Jumat, 24 Juli 2020 - 13:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PESAWARAN(SB) – Meski awalnya enggan untuk dikonfirmasi, Anggota TNI Yon 7 Marinir BKO BK (Balai Kesehatan) Piyabung yang akrab disapa Bang Daus akhirnya berkenan memberikan penjelasan misi sosial berbagi sembako kepada masyarakat ternyata rutin digelar setiap hari Jum’at. Seperti hari ini (24/07), usai kegiatan apel dirinya didampingi beberapa Team KWRI menemui sejumlah Masyarakat yang kurang mampu diwilayah Kecamatan Teluk Pandan Kabupaten Pesawaran.

Banyak cara untuk bersedekah, seperti dilakukan Bang Daus ini dimana kegiatan berbagi sembako yang dilakukan setiap Jum’at. Merupakan wujud berbagi kebahagiaan bersama seluruh lapisan masyarakat. Bukan hanya membagikan sembako, namun terjalin diskusi dan selalu diakhiri dengan meminta Do’a untuk orang tuanya yang sudah tiada.

Baca Juga :  Pemuda Muhammadiyah Way Lima Berikan 40 Santunan Kepada Kaum Duafa dan Yatim-piatu 

“Sebenarnya kegiatan pribadi, seperti yang saya lakukan tiap hari Jum’at. Harapannya agar masyarakat, khususnya orang – orang di sekitar kita saling menjaga kekeluargaan dan saling mendoakan demi kebahagiaan bersama,” terang lelaki yang berbadan tegap ini.

Meski memiliki latar belakang TNI, Bang Daus tidak pernah tertutup kepada siapapun dan membedakan. Loyalitas dan pengabdiannya sebagai anggota TNI pun tidak diragukan, ungkap sahabat dekatnya Rohmat yang kebetulan seorang Jurnalis.

Baca Juga :  DPRD Tuba Gelar Rapat Paripurna Pembicaraan Tingkar I Raperda

“Sosok Bang Daus ini peduli sosialnya tinggi dan mau bersahabat dengan siapapun tanpa memandang status sosial” jelas Rohmat.

Bagi kalangan Masyarakat, ternyata sosok Bang Daus tidaklah asing. Beberapa orang ditemui di Kawasan Desa Hanura, mengaku dekat dengan sosok Bang Daus.

“Oh iya Pak Daus, dulu saya kira siapa, ternyata beliau TNI yang baik hatinya dan sopan kepada kami dianggap seperti orang tuanya,” terang salah satu warga yang diberi sembako oleh Bang Daus. (Suprihadi)

Berita Terkait

Ebim Muannas, Lifter 11 Tahun asal Pesawaran, Raih Perunggu di Kejuaraan Pelajar DKI Jakarta
Ketua LSM Trinusa Pesawaran Crosscheck Rehab Jembatan Senilai Rp788 Juta di Way Khilau
Kebanggaan MIN 1 Pesawaran, Arak-Arakan Meriah Sambut Kedatangan Muazzam Zaidan Firmansyah
Orator JARUM Laporkan Anggota POLPP Ke Polres Tuba Terkait Dugaan Penganiayaan saat gelar aksi Damai DiKantor Bupati Pekan Lalu
Wakil Bupati Tubaba Tekankan Pentingnya Pendidikan Karakter dalam Program Forkopimda Masuk Sekolah
Membanggakan, Tiara Safitri Siswi MA YPPMA Kedondong Raih Juara II Kejurda Taekwondo Se-Lampung
LPKSM Pesawaran Kecam Keras Dugaan Penyelewengan Dana PIP yang Diduga Rugikan Siswa
Jalin Kolaborasi dan Sinergi, KONI Pesawaran Terima Kunjungan Silaturahmi IGORNAS
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 18:33 WIB

Ebim Muannas, Lifter 11 Tahun asal Pesawaran, Raih Perunggu di Kejuaraan Pelajar DKI Jakarta

Selasa, 18 November 2025 - 06:09 WIB

Ketua LSM Trinusa Pesawaran Crosscheck Rehab Jembatan Senilai Rp788 Juta di Way Khilau

Selasa, 18 November 2025 - 05:40 WIB

Kebanggaan MIN 1 Pesawaran, Arak-Arakan Meriah Sambut Kedatangan Muazzam Zaidan Firmansyah

Senin, 17 November 2025 - 20:39 WIB

Orator JARUM Laporkan Anggota POLPP Ke Polres Tuba Terkait Dugaan Penganiayaan saat gelar aksi Damai DiKantor Bupati Pekan Lalu

Senin, 17 November 2025 - 14:47 WIB

Wakil Bupati Tubaba Tekankan Pentingnya Pendidikan Karakter dalam Program Forkopimda Masuk Sekolah

Berita Terbaru