Masyarakat Way Khilau Kembali Dukung Dendi Untuk Melanjutkan pembangunan

- Jurnalis

Kamis, 17 September 2020 - 07:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PESAWARAN(SB) – Semangatnya masyarakat mendukung Dendi Ramadhona melanjutkan kepemimpinannya tak bisa terbendung, faktanya Tim Pemenangan Dermawan se-Kecamatan Way Khilau mendeklarasikan diri di Desa Kota Jawa Kecamatan Way Khilau, Kamis (17/09/2020).

Ketua Tim Pemenangan Dendi Ramadhona-Marzuki Untuk Pesawaran (Dermawan) se-Kecamatan Way Khilau M. Yusuf Udo mengatakan bahwa seluruh elemen masyarakat yang telah bergabung siap memenangkan pada pemilihan kepala daerah pada 09 Desember 2020 mendatang.

“Kami selaku ketua tim pemenangan Dermawan bersama seluruh elemen masyarakat yang tergabung dalam relawan, siap memenangkan pasangan Dendi-Marzuki pada pemilihan bupati mendatang, ” kata M. Yusuf yang akrab disapa Udo, Kamis (17/09/2020).

Baca Juga :  Suntan Bandakh Makhga IV Kukuhkan Gelar Batin Perwira Kesuma Kepada Irwanto

Kegiatan deklarasi tersebut diikuti relawan dengan menerapkan disiplin protokol kesehatan seperti jaga jarak, mengenakan masker dan mencuci tangan dengan air yang mengalir.

“Ini karena ada wabah corona, sehingga kita berkumpul dengan keterbatasan karena menyesuaikan protokol kesehatan covid-19. Namun, yang terpenting adalah Dermawan harus melanjutkan kepemimpinannya pada periode mendatang, ” ujar dia.

Nampak hadir dikegiatan tersebut adalah Tokoh agama, Tokoh Pemuka Adat, Tokoh Pemuda dan relawan Pasangan Dendi Ramadhona-Marzuki untuk Pesawaran.

Baca Juga :  Ketua FMPB Jelaskan Konsekuensi Hukum Jika Terbukti Ijazah Aries Sandi Tidak Sinkron

Ditempat yang sama, Dendi mengatakan bahwa ini sebenarnya bukan tim, akan tetapi lebih kepada Keluarga

“Ini adalah Keluarga besar saya di Way Khilau, Keluarga besar saya di Way Khilau khususnya di Kota Jawa masih solid mendukung saya untuk lanjutkan Perjuangan untuk Pesawaran lebih baik lagi,” ucapnya

Dendi juga menghimbau dimasa Pandemi Covid-19 ini agar tetap mematuhi Protokol kesehatan.(Suprihadi)

Berita Terkait

Anggota MPR-RI Mukhlis Basri Lakukan Sosialisasi Empat Pilar Bersama Mahasiswa
Khidmat dan Haru, Ormas/LSM Pesawaran Tasyakuran Kemenangan Nanda-Anton di Markas FMPB
Ketua KWRI Pesawaran: 1 Muharram Momentum Hijrah Menuju Kebangkitan Bersama
AI Jadi Solusi! Pemkab Pesawaran Percepat Produksi Press Release dengan Pelatihan Bersama IPB
MK Pastikan Nanda-Anton Menang PSU Pesawaran, Gugatan Supriyanto-Suriyansah Gagal
BRI Kanca Liwa Serahkan CSR Pembangunan Gapura dan Tenda UMKM di Pasar Way Batu Kabupaten Pesisir Barat
Puskesmas Tegineneng Melalui Posyandu ILP Berkomitmen Mensukseskan Program Cek Kesehatan Gratis
Pembagian MBG Untuk Ibu Hamil, Balita, Dan Ibu Menyusui Di Desa Pasar Baru  Berjalan Lancar
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 30 Juni 2025 - 18:18 WIB

Anggota MPR-RI Mukhlis Basri Lakukan Sosialisasi Empat Pilar Bersama Mahasiswa

Minggu, 29 Juni 2025 - 17:00 WIB

Khidmat dan Haru, Ormas/LSM Pesawaran Tasyakuran Kemenangan Nanda-Anton di Markas FMPB

Jumat, 27 Juni 2025 - 00:52 WIB

Ketua KWRI Pesawaran: 1 Muharram Momentum Hijrah Menuju Kebangkitan Bersama

Kamis, 26 Juni 2025 - 21:30 WIB

AI Jadi Solusi! Pemkab Pesawaran Percepat Produksi Press Release dengan Pelatihan Bersama IPB

Rabu, 25 Juni 2025 - 18:28 WIB

BRI Kanca Liwa Serahkan CSR Pembangunan Gapura dan Tenda UMKM di Pasar Way Batu Kabupaten Pesisir Barat

Berita Terbaru