Jaga Kebugaran Tubuh, Personil Polres Pesawqran Rutin Olahraga

- Jurnalis

Sabtu, 30 November 2019 - 10:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PESAWARAN,SB- Polres Pesawaran
Sebelum kegiatan olah raga pagi terlebih dahulu personil Polres Pesawaran melaksanakan giat apel pagi yang dipimpin oleh Kabagren Kompol Joni Efendi SH, apel pagi dilaksanakan pukul 07.30 Wib, Sabtu (30/11/2019).

Pada apel pagi ini dihadiri oleh Kabag Sumda Kompol Sunaryadi Hidayat Hutasuhut, Para Kabag, Kasat, Kasi, serta seluruh personil Polres Pesawaran yang mengikuti pelaksanaan apel pagi.

Dalam pelaksanaan apel pagi pimpinan Apel memberikan beberapa pengarahan yang harus dilaksanakan antara lain, Sinegritas dan Solidaritas internal yang harus kita jalin serta kekompakan dalam pelaksanaan tugas serta loyalitas terhadap kesatuan.

Saya mengucapkan terimakasih kepada personil yang aktif dan selalu menjalankan tugas sesuai ketentuan yang berlaku, saya mengharapkan agar tidak ada pelanggara sekecil apapun yang bisa merusak citra Polri.

Selanjutnya Personil Polres Pesawaran melaksanakan kegiatan olah raga bersama dengan lari mengelilingi ruang lingkup seputaran mako Polres Pesawaran, kegiatan olah raga ini rutin dilaksanakn setiap sabtu pagi untuk menjaga kebugaran dan stamina para Personil Polres Pesawaran. (Suprihadi)

Berita Terkait

KONI Pesawaran Gelar Rakerkab 2026, Fokus Siapkan Atlet Hadapi Porprov X Lampung
Kerja Sama PT Lampung Selatan Maju dengan Perusahaan Muda Dinilai Kehilangan Arah
Polres Lampung Selatan Gelar Pemeriksaan Kesehatan Ketat Bagi Pengelola Program Makan Bergizi Gratis
Dari Renovasi Fisik hingga Pelayanan Humanis, Warisan Positif Kapolsek Lama untuk Pimpinan Baru Polsek Kedondong
Tergerak Niat Mengabdi, Fauzan Hilal Maju sebagai Calon PAW Kades Sindang Garut
Jerit Hati Warga Kurungan Nyawa, Mohon BPJS Gratis dan Bantuan Sosial Demi Istri Penderita Kanker
Penguatan Ekonomi Masyarakat Pesisir, Wabup Pesawaran Hadiri Ground Breaking Pembangunan Kampung Nelayan di Desa Durian
Kang Ayi: Puisi Edwin Apriadi Abadikan Inovasi dan Makna Pelantikan Bupati REP

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:42 WIB

KONI Pesawaran Gelar Rakerkab 2026, Fokus Siapkan Atlet Hadapi Porprov X Lampung

Kamis, 22 Januari 2026 - 09:48 WIB

Kerja Sama PT Lampung Selatan Maju dengan Perusahaan Muda Dinilai Kehilangan Arah

Minggu, 18 Januari 2026 - 20:57 WIB

Polres Lampung Selatan Gelar Pemeriksaan Kesehatan Ketat Bagi Pengelola Program Makan Bergizi Gratis

Sabtu, 17 Januari 2026 - 19:55 WIB

Dari Renovasi Fisik hingga Pelayanan Humanis, Warisan Positif Kapolsek Lama untuk Pimpinan Baru Polsek Kedondong

Jumat, 16 Januari 2026 - 16:01 WIB

Tergerak Niat Mengabdi, Fauzan Hilal Maju sebagai Calon PAW Kades Sindang Garut

Berita Terbaru