Dandim 0421/LS Pimpin Upacara Korp Raport Kenaikan Pangkat 

- Jurnalis

Senin, 3 Oktober 2022 - 11:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Lampung Selatan (SB) – Komandan Kodim (Dandim) 0421/LS Kolonel inf. Fajar Akhiruddin. S.iP.M.Si memimpin langsung upacara Korp Raport Kenaikan Pangkat di aula Parikesit Kodim 0421 Lampung Selatan

 

Penganugrahan kenaikan pangkat itu diberikan kepada prajurit TNI Kodim Lamsel yang terdiri dari 7 golongan Tamtama dan 16 Golongan Bintara.

 

Kenaikan pangkat tersebut ditandai dengan penanggalan pangkat lama dan pemasangan pangkat baru oleh masing-masing perwakilan.

 

 

Dandim 0421/LS, Kolonel inf. Fajar Akhiruddin. S.iP.M.Si mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang tinggi kepada anggota yang naik pangkat, Senin(03/10/2022).

 

Dandim berpesan bahwa pangkat adalah penghargaan atas dedikasi kedinasan maka gunakanlah sesuai fungsi dan maknanya

 

“Pangkat itu adalah titipan tanggung jawab, pangkat itu pun simbol perjuangan dan pangkat itu adalah penghargaan atas dedikasi kedinasan, maka gunakan sesuai fungsi dan maknanya serta bertanggung jawablah Kepada Pencipta dan juga Satuan serta masyarkat,” pesannya. (Re)

 

Berita Terkait

Polres Lampung Selatan Gelar Pemeriksaan Kesehatan Ketat Bagi Pengelola Program Makan Bergizi Gratis
Dari Renovasi Fisik hingga Pelayanan Humanis, Warisan Positif Kapolsek Lama untuk Pimpinan Baru Polsek Kedondong
Tergerak Niat Mengabdi, Fauzan Hilal Maju sebagai Calon PAW Kades Sindang Garut
Jerit Hati Warga Kurungan Nyawa, Mohon BPJS Gratis dan Bantuan Sosial Demi Istri Penderita Kanker
Penguatan Ekonomi Masyarakat Pesisir, Wabup Pesawaran Hadiri Ground Breaking Pembangunan Kampung Nelayan di Desa Durian
Kang Ayi: Puisi Edwin Apriadi Abadikan Inovasi dan Makna Pelantikan Bupati REP
Dukung Program Ketahanan Pangan, Bupati dan Wakil Bupati Hadiri Panen Raya Nasional Bersama Presiden
TNI AD Dukung Ekonomi Desa, Kasdam XXI/Radin Inten Tinjau KDKMP Sukaraja
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 18 Januari 2026 - 20:57 WIB

Polres Lampung Selatan Gelar Pemeriksaan Kesehatan Ketat Bagi Pengelola Program Makan Bergizi Gratis

Sabtu, 17 Januari 2026 - 19:55 WIB

Dari Renovasi Fisik hingga Pelayanan Humanis, Warisan Positif Kapolsek Lama untuk Pimpinan Baru Polsek Kedondong

Jumat, 16 Januari 2026 - 16:01 WIB

Tergerak Niat Mengabdi, Fauzan Hilal Maju sebagai Calon PAW Kades Sindang Garut

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:48 WIB

Penguatan Ekonomi Masyarakat Pesisir, Wabup Pesawaran Hadiri Ground Breaking Pembangunan Kampung Nelayan di Desa Durian

Kamis, 8 Januari 2026 - 05:47 WIB

Kang Ayi: Puisi Edwin Apriadi Abadikan Inovasi dan Makna Pelantikan Bupati REP

Berita Terbaru